BAB 7
BIAYA
PRODUKSI, PENERIMAAN PRODUSEN, DAN LABA
Ingin Belajar Bangun Bisnis di Internet Namun
Banyak Kendala? Kami punya video-video tutorialnya, semoga membantu.
silahkan klik link dibawah ini
Silahkan KLIK tulisan tonton vidio
untuk mendapatkan vidionya :
BIAYA
PRODUKSI (cost)
Biaya produksi adalah jumlah pengorbanan biaya yang dikeluarrkan
produsen untuk menghasilkan sejumlah output. Untuk memperoleh keuntungan
maksimum, setiap produsen harus berusaha menekan biaya produksi serendah
mungkin.
Pada
dasarnya biaya produksi ada dua macam, yaitu:
a. Biaya tetap (Total Fixed cost/ TFC)
b. Biaya variable totaL (Total Variable
cost/ TVC)
Konsep
matematis biaya produksi
1. Biaya Total (total cost / TC),
artinya keseluruhan biaya yang
dikeluarkan untuk produksi
2. Biaya tetap rata-rata (average fixed
cost/ AFC), artinya biaya tetap pada tiap unit
Q= unit prodksi
3. Biaya variable rata-rata (average
variable cost/ AVC) artinya biaya variable yang ditetapkan pada setiap unit
4. Biaya rata-tara (average cost/ AC)
artinya biaya total yang dikenakan pada setiap unit
5. Biaya marginal (marginal cost/ MC),
artinya tambahan biaya karena adanya tambahan
satu unit produksi
PENERIMAAN
(revenue) produsen
Renenue adalah penerimaan yang
diperoleh dari hasil penjualan outputnya.
Konsep
matematis revenue
1. Biaya penerimaan (total revenue / TR),
artinya penerimaan seluruh penjualan
produsen
2. Penerimaan rata-rata (average revenue
AR), artinya penerimaan per unit penjualan produsen
3. Pendapatan marginal (marginal revenue/
MR), artinya kenaiakn penetimaan total akibat bertambahnya unit uutput
Contoh
Diketahui fungsi permintaan P = 100
-2Q. tentukan fungsi permintaan total, besarnya permintaan total, penerimaan
rata-rata, dan penerimaanmarginal jika terjual 10 unit
Jawab
·
Fungsi
Penerimaan total
·
Besarnya
penerimaan total
Jika
Q=10
·
Besarnya
penerimaan rata-rata
·
Besarnya
penerimaan marginal
KEUNTUNGAN
MAKSIMAL (profit)
1. Keuntungan / kerugian
2. Titik impas atau tidak ada laba atau rugi
3. Keuntungan maksimum atau laba maksimum
Keuntungan maksimum pada pasar persaingan
sempurna
P MC
AC
B
P=AR=MR=D
C
0
|
keterangan
1. Harga tebentuk saat MC memotong AR
2. Harga pasar tertinggi
3.
4.
5. Keuntungan maksimum CB dengan jumlah output dan harga
6. Kurva MC selal memotong AC minimum
|
LATIHAN
SOAL BAB 7
1. Sebuah perusahaan kerugiannya akan
minimum apabila berproduksi pada ….
a. biaya marjinal sama dengan penerimaan
marjinal (MC = MR)
b. biaya total (TC) yang minimum
c. biaya per unit (AC) yang minimum
d. penerimaan total (TR) yang maksimum
b. biaya marjinal (MC) yang minimum
(soal
olimpiade ekonomi 2007)
2. Perusahaan Donat Enak dalam memproduksi
200 box telah mengeluarkan biaya-biaya sebagai berikut :
1. terigu Rp.180.000,00
2. gula putih Rp.150.000,00
3. telor Rp. 60.000,00
4. obat kue Rp. 40.000,00
5. gaji karyawan produksi Rp.600.000,00
6. penyusutan mesin Rp.120.000,00
7. bahan pembantu Rp. 80.000,00
Berdasarkan data di atas maka
besarnya biaya variabel rata-rata (average variable cost) setiap box adalah....
a. Rp. 600,00
b. Rp.1.000,00
c. Rp.3.400,00
d. Rp.3.600,00
e. Rp.5.500,00
3. Tabel jumlah produksi dan harga satuan
pada perusahaan sepatu Quality antara bulan Januari sampai Agustus tahun 2005
terlihat sebagai berikut :
Bulan
|
Jumlah
produksi
|
Harga
satuan
|
Januari
|
2.100
pasang
|
Rp.50.000,00
|
Februari
|
2.400
pasang
|
Rp.50.000,00
|
Maret
|
2.600 pasang
|
Rp.55.000,00
|
April
|
2.900
pasang
|
Rp.55.000,00
|
Mei
|
3.000
pasang
|
Rp.60.000,00
|
Juni
|
3.600
pasang
|
Rp.65.000,00
|
Juli
|
4.100
pasang
|
Rp.70.000,00
|
Agustus
|
5.000
pasang
|
Rp.70.000,00
|
Berdasarkan
tabel di atas maka besarnya penerimaan marjinal (MR) pada bulan Maret dan
Agustus 2005 adalah ....
a. Rp. 5.000,00 dan Rp. 0,00
b. Rp. 5.000,00 dan Rp.70.000,00
c. Rp. 50.000,00 dan Rp.70.000,00
d. Rp. 115.000,00 dan Rp.70.000,00
e. Rp. 1.000.000,00 dan Rp. 0,00
4. Perhatikan grafik di bawah
C/R
MC
TR TC
2
1 3 4 VC
FC
5
0
|
Berdasarkan
grafik di atas laba terjadi pada daerah...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
5. Biaya yang jumlahnya berubah-ubah
menurut tinggi rendahnya output yang dihasilkan disebut
a. Biaya tetap d. biaya rata-rata
b. Biaya variable e. biaya marginal
c. Biaya total
6. Laba maksimum akan diperoleh produsen
jika
a. MC>MR d.
MC<MR
b. MR<MC e.
MR=MC
c. MR≥MC
7. Pada tingkat produksi sebesar 150 unit,
biaya total yang dikeluarkan Rp1.000, kemudian produksi bertambah menjadi 200
unit, dan biaya yang dikeluarkan menjadi Rp1.200, besarnya biaya marginal
adalah…
a. 8 d.5
b. 7 e.
4
c. 6
8. Pada saat produksi barang 4 unit, harga
yang ditetapkan Rp200 per unit. Hasil produksi dinaikan menjadi 6 unit, harga turun menjadi Rp190.
Berdasarkan data tersebut, nilai MR adalah…
a. 200
b. 190
c. 180
d. 170
e. 160
9. Konsep biaya produksi berikut ini adalah
benar, yakni . . . .
a. MC = TC/Q
b. AFC = AC – AVC
c. TC = FC – VC
d. kurva AFC berbentuk horizontal
e. kurva AVC naik dari kiri bawah ke kanan
atas, dimulai dari titik origin
10. Bila diketahui marginal revenue perusahaan
yang berada di pasar persaingansempurna adalah 80 (MR = 80), average cost 150
( AC = 150), average variablecost 120 (AVC = 120), dan output yang
diproduksi sebanyak 500 unit, makabarang tersebut dijual dengan harga . . . .
a.
30
b.
70
c.
80
d.
120
e. 150
11. Keseimbangan produsen tercapai pada saat
. . . .
a. kurva permintaan berpotongan dengan kurva
penawaran
b. perusahaan mencapai laba maksimum
c. kurva isocost berpotongan dengan isoquant
d. kurva isocost bersinggungan
dengan isoquant
e. kurva total cost (TC) berpotongan
dengan kurva total revenue (TR)
12. Firms maximize profits by producing the
output quantity where . . . .
a. P = MR
b. MR = AVC
c. MC = AVC
d. MR = MC
e. P = AFC
(Soal
olimpiade ekonomi 2008)
13. Revenue and cost structure for a
competitive firm is . . . .
a. Total Revenue = Average Revenue
b. Total Revenue = Marginal Revenue
c. Total Cost = Marginal Revenue
d. Average Revenue = Marginal Revenue
e. Average Revenue = Average Cost
JAWABAN
SOAL BAB 7
1. A
2. E
Biaya
variabel : biaya yang berubah menurut tinggi rendahnya output yang diproduksi.
Yang
termasuk biaya variabel : bahan baku, bahan penolong, upah tenaga produksi,
transportasi.
=5.500
3. D
Marginal
Revenue (MR) adalah tambahan penerimaan atas penerimaan karana penjualan satu
kesatuan
tambahan barang.
Dimana
TR = P x Q
Bulan
|
Harga (p)
|
Jumlah (Q)
|
TR (PXQ)
|
MR
|
Februari
|
50.000
|
2.400
|
120.000.000
|
|
Maret
|
50.000
|
2.600
|
143.000.000
|
115.000
|
Juli
|
70.000
|
4.100
|
287.000.000
|
|
Agustus
|
70.000
|
5.000
|
350.000.000
|
70.000
|
4. B
Terjadinya
Laba apabila TR = TC = 0, daerah disebelah atas pertemuan TR dan TC disebut
daerah laba.
5. B
Biaya variable adalah
biaya yang jumlahnya berubah-ubah bergantung pada banyak sedikitnya jumlah
produksi
6. E
7. E
MC=∆TC/∆Q
MC=(1200-1000)/(200-150)
MC=200/50=4
8. B
MR = 190
9. B
10. C
11. D
12. D
13. D
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus