BAB 15
MANAJEMEN DAN BADAN USAHA
DALAM PEREKONOMIAN INDONESIA MANAJEMEN UMUM
Ingin Belajar Bangun Bisnis di Internet Namun
Banyak Kendala? Kami punya video-video tutorialnya, semoga membantu.
silahkan klik link dibawah ini
Silahkan KLIK tulisan tonton vidio
untuk mendapatkan vidionya :
MANAJEMAN
SEBAGAI ILMU
Menggenai
batasan manajemen di bawah ini diutarakan beberpa ahli dari sarjana indonesia, diantaranya:
- prof. dr. mr. s prajudi atmosudirjo.
Manajemen adalah menyelenggar akan sesuatu dengan menggerakan orang-orang,
uang, mesin-mesin, dan alat-alat sesuai dengan kebutuhan
- Dr. sodang p siagian, MPA. Manajemen
adalah kemampuan atau keterampilan untuk memperoleh sesuatu hasil dalam
rangka pemcapayan tujuan melalui kegiatan-kegiatan orang.lain.
- Drs. Karnadi wargasasmita. Manajemen
adalah mengatur, mengurus, memimpin, mengawasi pekerjaan-pekerjaan kea rah
tujuan usaha
- Drs. The Liang Gie. Manajemen adalah
proses yang menggerakan tindakan-tindakan dalam usaha kerja sama manusia,
sehingga tujuan yang telah ditentukan benar-benar tercapai.
Devinisi
manajemen yang dikemukakan sarjana-sarjana barat
- Henry fayol : manajemen adalah suatu hal yang terdiri dari fungsi-fungsi
- Geeorge tery : manajemen adalah pencapaian tujuan yang ditetapkan terlebih
dulu dengan menggunakan orang lain
Tingkatan
manajemen
Contoh:
direktur utama
Contoh:
kepala divisi
Contoh:
supervisor
|
FUNGSI
MANAJEMEN
Nama ahli
|
Judul buku
|
Fungsi manajemen
|
Henry fayol
|
General and industrial managemen
|
|
Horold koorz and O’Donel
|
Prinsiples of manajemen
|
|
George R Tery
|
Principle of managemen
|
|
Dr. Sondang P Siagian
|
Filsafat Administrasi
|
|
1. planning
(perencanaan)
2. organizing
(pengorganisasian
3. actuating
(penggerakan)
4. controlling
(pengawasan)
BIDANG-BIDANG
MANAJEMEN
- manajemen produksi
adalah pelaksana kegiatan-kegiatan manajerial,
seperti planning, organizing, controlling dan actuating
- manajemen pemasaran
penciptaan dan penyaluran barang dan jasa pada
konsumen
- manajemen personalia
perencanaaan, pengorganisasian penggerakan,
dan pengawasan dalam hal pengadaan, pengembangan, pemberian kompetensi,
pengintegrasian, dan pemeliharaan terhadap sumber daya manusia secara terpadu untuk mencapai tujuan
organisasi
- manajemen keuangan
menyediakan segala kebutuhan finansial yang
berkaitan dengan organisasi dan perasional perusahaan
- manajemen administrasi / akuntansi
mengajukan informasi akuntansi untuk membantu
manajemen dalam pengambilan keputusa.
BADAN
USAHA
·
Badan usaha adalah suatu kesatuan yurudis
ekonomis yang mendirikan usaha untuk mencapai keuntugan
·
Perusahaan adalah sutu kesatuan teknis dan
tempat proses untuk memproduksi barang dan jasa secara efektif dan efisien
Jenis
badan usaha
Ditinjau dari lapangan usaha
1) Badan
usaha eksttraktif
2) Badan
usaha agraris
3) Badan
usaha industry
4) Badan
usaha perdagangan
5) Badan
usaha jasa
Pengelolahan Usaha
- Usaha yang
dikelola sendiri/perorangan
Usaha yang dikelola
sendiri merupakan usaha yang didasarkan atas kepemilikan modal secara tunggal
Kelebihan
|
Kekurangan
|
Pemilik bebas mengatur usahanya
Semua keuntungan dapat dinikmati sendiri
Rahasia
perusahaan terjamin
|
Modal terbatas
Kemampuan tenaga pengelola terbatas
Kesinambungan usaha kurang terjamin
Semua resiko ditanggung sendiri
|
- Usaha Yang Di Kelola Kelompok
a. Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
BUMN digolongkan menjadi 3 jenis yaitu
BUMN digolongkan menjadi 3 jenis yaitu
1) Perusahaan Jawatan (Perjan)
Perusahaan ini
bertujuan pelayanan kepada masyarakat dan bukan semata-mata mencari keuntungan.
2) Perusahaan Umum (Perum)
Perusahan ini seluruh
modalnya diperoleh dari negara. Perum bertujuan untuk melayani masyarakat
dan mencari keuntungan
3) Perusahaan Perseroan (Persero)
Perusahaan ini modalnya terdiri atas saham-saham. Sebagian sahamnya dimiliki oleh negara dan sebagian lagi dimilik oleh pihak swasta dan luar negeri.
Perusahaan ini modalnya terdiri atas saham-saham. Sebagian sahamnya dimiliki oleh negara dan sebagian lagi dimilik oleh pihak swasta dan luar negeri.
b. Badan usaha
milik daerah (BUMD )
badan usaha daerah daerah adalah suatu badan usaha yang modal nya berasal dari kekayaan daerah yang di pisahkan , baik yang didirikan oleh pemerintah provinsi maupun pemerintah kabupaten atau kota .
badan usaha daerah daerah adalah suatu badan usaha yang modal nya berasal dari kekayaan daerah yang di pisahkan , baik yang didirikan oleh pemerintah provinsi maupun pemerintah kabupaten atau kota .
c. Badan usaha milik campuran
adalah suatu badan usaha yang sebagian modal
nya dimiliki pemerintah dan sebagian dimiliki swasta
d. Badan Usaha Milik Swasta (BUMS)
1) Firma (Perusahaan Persekutuan)Firma adalah badan usaha
yang dimiliki oleh palaing sedikit dua orang. Kemajuan Firma dan semua resiko
ditanggung bersama.
2) Persekutuan Komanditer (CV)
CV adalah badan usaha yang modalnya dimiliki oleh beberapa orang . Pemilik modal dalam CV disebut anggota. Dalam CV terdapat dua macam keanggotaan, yaitu anggota aktif dan pasif. Anggota aktif bertanggung jawab penuh terhadap jalannya perusahaan. Anggota pasif hanya sevbatas pemilik modal.
CV adalah badan usaha yang modalnya dimiliki oleh beberapa orang . Pemilik modal dalam CV disebut anggota. Dalam CV terdapat dua macam keanggotaan, yaitu anggota aktif dan pasif. Anggota aktif bertanggung jawab penuh terhadap jalannya perusahaan. Anggota pasif hanya sevbatas pemilik modal.
3) Perseroan Terbatas (PT)
PT adalah badan usaha yang modalnya dihimpun dari beberapa orang melalui penjualan saham. Saham adalah surat tanda bukti keikutsertaan menjadi pemilik perusahaan. Setiap pemegang saham akan mendapatkan deviden yaitu laba perusahaan yang dibagikan kepada pemegang saham.
PT adalah badan usaha yang modalnya dihimpun dari beberapa orang melalui penjualan saham. Saham adalah surat tanda bukti keikutsertaan menjadi pemilik perusahaan. Setiap pemegang saham akan mendapatkan deviden yaitu laba perusahaan yang dibagikan kepada pemegang saham.
e. Koperasi
Koperasi adalah usaha bersama yang memiliki
organisasi berdasarkan atas azaz kekeluargaan . Koperasi bertujuan untuk
menyejahterahkan anggotanya.
Dilihat dari lingkunganyya koperasi dabat
dibagi menjadi:
1) Koperasi
Sekolah
2) Koperasi
Pegawai Republik Indonesia
3) KUD
4) Koperasi
Konsumsi
5) Koperasi
Simpan Pinjam
6) Koperasi
Produksi
BENTUK – BENTUK PENGGABUNGAN
1.
Joint
venture
Joint Venture adalah suatu unit terpisah yang melibatkan
dua atau lebih peserta aktif sebagai mitra. Kadang-kadang juga disebut sebagai
aliansi strategis, yang meliputi berbagai mitra, termasuk organisasi nirlaba,
sektor bisnis dan umum.
Contoh dari joint venture adalah :
Contoh dari joint venture adalah :
·
Lombok
Tourism Development Corporation (LTDC) jv antara PT Perusahaan Pengelolaan Aset
(PPA) dan Bali Tourism Development Corporation (BTDC)
·
dari pihak
Indonesia dengan Emaar Properties daripihak Arab.
2. Trust
perusahaan berskala besar atau grup
usaha yang memonopoli atau hampir memonopoli seluruh kegiatan produksi atau
distribusi barang atau jasa tertentu; 2 kumpulan aset yang dipercayakan kepada
pihak pengella (trustee) untuk memperoleh penghasilan (trust)
3.
holding company
Penggabungan badan
usaha adalah usaha untuk menggabungkan suatu perusahaan dengan satu atau lebih
perusahaan lain ke dalam satu kesatuan ekonomis. Perusahaan induk atau Holding
Company adalah perusahaan utama yang membawahi beberapa perusahaan yang tergabung
ke dalam satu grup perusahaan. Melalui pengelompokan perusahaan ke dalam induk
perusahaan, bertujuan untuk meningkatkan atau menciptakan nilai pasar
perusahaan (market value creation)
Contoh
holding company misalnya Bakerie & Brothers, Astra International, PT. Dharma Inti Utama,Trans Corp mempunyai 2 cabang Perusahaan Stasiun
televise, yaitu Trans 7 dan Trans TV
4.
Sindikat
kelompok
investor yang bekerja sama untuk pembiayaan suatu proyek (syndicate). Sindikat
merupakan kerjasama antara beberapa orang untuk melaksanakan proyek khusus
dibawah suatu perjanjian
contoh
: Di Amerika Serikat, WPIX studios di New York City
melakukan sindikat dengan CNN dalam program berita yang dikemas dalam Headline
News
5.
Kartel
Kartel yaitu suatu kesepakatan (tertulis) antara beberapa perusahaan produsen dan lain-lain yang sejenis untuk mengatur dan mengendalikan berbagai hal, seperti harga, wilayah pemasaran dan sebagainya, dengan tujuan menekan persaingan dan meraih keuntungan
Kartel yaitu suatu kesepakatan (tertulis) antara beberapa perusahaan produsen dan lain-lain yang sejenis untuk mengatur dan mengendalikan berbagai hal, seperti harga, wilayah pemasaran dan sebagainya, dengan tujuan menekan persaingan dan meraih keuntungan
Conto: Di Indonesia, kerjasama dalam bentuk kartel terjadi
pada PT Semen Gresik, PT Holcim Indonesia dan PT Indocement, yang menguasai 88%
pangsa pasar dan mampu untuk
mengontrol harga semen di dalam negeri.
6.
waralaba
waralaba adalah perikatan dimana salah satu pihak
diberikan hak untuk memanfaatkan dan atau menggunakan hak atas kekayaan
intelektual atau penemuan atau ciri khas usaha yang dimiliki oleh pihak lain
dengan suatu imbalan berdasarkan persyaratan yang ditetapkan dalam rangka
menyediakan dan atau penjualan barang dan jasa
LATIHAN SOAL BAB 15
1. Apabila akan
mendirikan suatu perusahaan perlu mempersiapkan suatu perencanaan yang matang ,
dari mulai menentukan tempat, modal sampai dengan produksi yang akan
dihasilkan, dalam fungsi manajemen disebut dengan....
A. Planning
B. Organizing
C. Actuating
D. Commanding
E. Controlling
2. Perusahaan didirikan dengan beberapa tujuan:
1.
Menyediakan barang dan jasa kepada
masyarakat
2.
Pemenuhan hajat hidup masyarakat
3.
Mencari keuntungan
4.
Melayani kepentingan umum sekaligus
mencari laba
5.
Menyediakan lapangan kerja
Dari pernyataan tersebut di atas tujuan BUMN yang
berbentuk Pesero adalah....
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
E. 5
3. Di bawah
ini beberapa contoh pengelolaan badan usaha:
- Pak Rudi selaku manajer di PT Melati setiap akhir minggu
melakukan rapat pembagian tugas kepada bawahannya.
- Pak Sumarno sebagai mandor sedang mengontrol kualitas produk yang
dihasilkan bawahannya.
- Ibu Sumarni selalu membuat rincian tugas secara jelas agar
bawahannya tidak mengalami kesulitan dalam bekerja.
- Pimpinan perusahaan setiap hari sabtu melakukan meeting untuk
membuat rencana kerja minggu depan.
Contoh di atas yang merupakan fungsi manajemen
organizing adalah ….
- (1) dan (2)
- (1) dan (3)
- (2) dan (3)
- (2) dan (4)
- (3) dan (4)
4.
Di bawah ini adalah beberapa contoh kegiatan
ekonomi yang dilakukan masyarakat:
1.
Pak Herman berdagang sayur keliling untuk
memenuhi kebutuhan hidup keluarganya.
2.
Pak Djumadi mendirikan Perseroan Terbatas yang
bergerak di bidang produksi sepatu olah raga.
3.
Ibu Ida membeli sayuran di pasar untuk dijual
kembali kepada masyarakat di sekitar rumahnya.
4.
PT. Indofood adalah produsen utama mie instan
sebagai salah satu kebutuhan masyarakat.
5.
Keluarga Pak Tarman mendirikan usaha berbentuk
Firma dan bergerak dalam bidang penjualan material bangunan.
6.
Ibu Helfina mendirikan usaha warung nasi
sederhana guna menunjang ekonomi keluarga
Yang tergolong usaha informal dari beberapa
usaha di atas adalah nomor ….
- 4, 5, dan 6
- 3, 5, dan 6
- 2, 3, dan 5
- 1, 3, dan 6
e.
1, 3, dan 5
5.
Pihak
manajemen PT Able melakukan beberapa tindakan :
1.
Melakukan
rapat koordinasi dalam rangka melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap
karyawan yang melakukan mogok kerja.
2.
Melakukan
kegiatan survey pasar ke daerah dalam rangka memperluas omset penjualan hasil
produknya
3.
Menerima
karyawan baru dalam rangka melakukan ekspansi perusahaan di daerah lain.
4.
Menganalisa
likuiditas dan solvabelitas serta rentabilitas perusahaan dalam rangka
mengajukan kredit bank
Kegiatan
di atas yang merupakan bidang kegiatan manajemen personalia adalah ....
- 1 dan 2
- 1 dan 3
- 2 dan 3
- 2 dan 4
e.
3
dan 4
JAWABAN SOAL BAB 15
1.
A
2.
D
3.
B
4.
D
5.
C
That 's good
BalasHapus